Posts

Showing posts from January, 2017

Model OSI Layer

Image
MODEL OSI LAYER ´   OSI (Open System Interconnection) merupakan Kumpulan layer-layer yang tidak saling bergantung namun saling berkaitan dengan yang lain karena setiap layer memiliki fungsi dan tugas yang berbeda dan saling mengisi satu dengan yang lainnya . OSI disebut juga dengan " Model tujuh lapis OSI " ( OSI seven layer model ). ´   Layer OSI adalah model arsitektural jaringan yang dikembangkan oleh Badan International Organization of Standardization (ISO) di wilayah Eropa pada tahun 1977 . TUJUAN ´   Tujuan utama penggunaan model OSI adalah untuk membantu desainer jaringan memahami fungsi dari tiap ‐ tiap layer yang berhubungan dengan aliran komunikasi data. Termasuk jenis-jenis protokol jaringan dan metode transmisi. CARA KERJA OSI LAYER ´   Ketika data ditransfer melalui jaringan, sebelumnya data tersebut harus melewati ke-tujuh layer dari satu terminal, mulai dari layer aplikasi sampai physical layer, kemudian di sisi penerima, data tersebut ...